Segera Launching Cluster Ke-3 Dan Ke-4 Tabebuya BSD City
Tentang Tabebuya BSD City
Tabebuya merupakan sebuah kawasan hunian terbaru di sentral BSD City tepatnya di seberang kawasan perumahan Vanya Park, dekat dengan Branchsto dan ruko West Park.
Cafe Gate Tabebuya |
Memiliki luas lahan +- 10.5 hektar, Tabebuya akan dibuka sebanyak 6 cluster dengan pembagian cluster ukuran 4x10 (Inspirahaus & Inspirahaus R) sebanyak 2 cluster dan sudah sold out, lalu ukuran 5x10 sebanyak 2 cluster yang akan dibuka sekaligus pada akhir bulan Februari 2020 ini, dan 2 cluster terakhir adalah cluster dengan ukuran lebar 6.
Cluster ke-3 & ke-4 Tabebuya menjadi menarik karena ukuran lebih besar dari cluster sebelumnya, dengan luas tanah 5x10 (50 m2), ukuran bangunan 68 m2, 2 lantai, 3 kamar tidur dan tentunya tetap fully furnished.
Lokasi & Akses Cluster Tabebuya
Cluster Tabebuya berada di lokasi sangat strategis yaitu di pinggir jalan utama BSD Raya Barat dengan ROW 42 meter (6 lajur mobil), tepatnya di seberang danau Vanya Park. Lokasi sudah hidup dengan adanya komplek ruko West Park, Kawasan Vanya Park dan Branchsto Equestrian Park.
Peta Lokasi Tabebuya
|
Posisi Cluster Ke-3 & Ke-4 Tabebuya Ukuran 5x10 Rencana Dibuka Sekaligus Akhir Februari 2020
|
Kawasan Tabebuya hanya berjarak :
- 3 menit ke sekolah IPEKA.
- 5 menit ke ICE, QBig, Universitas Prasetya Mulya.
- 7 menit ke Mall AEON.
- 9 menit ke Universitas Atmajaya & Terminal Intermoda.
- 13 menit ke Stasiun Cisauk.
Untuk transportasi yang saat ini tersedia, BSD memiliki shuttle BSD Link yang menghubungkan semua cluster di BSD dengan Mall, Kampus, dan Terminal Intermoda.
Secara garis besar, BSD City memiliki luas lahan seluas 6.000 hektar atau sebesar kota Bogor, dan terbagi ke dalam 3 tahapan pembangunan yaitu BSD Timur (ITC BSD, Teras Kota), BSD Central (GOP, ICE, AEON) dan BSD Barat (Future smart city development). Kedepannya BSD City akan tersambung dengan MRT, dan sejumlah moda transportasi ramah lingkungan lainnya.
Cluster Tabebuya masuk ke dalam BSD central, berada ditengah-tengah BSD yang kedepannya hanya berjarak sekitar 5 menit dari pintu tol setelah exit tol dibelakang Mall AEON yang rencananya akan rampung akhir 2020.
Konsep Cluster Tabebuya
Sesuai dengan namanya, cluster Tabebuya ingin menghadirkan konsep perumahan cantik dengan pepohonan Tabebuya yang memiliki bunga mirip Sakura di Jepang, sehingga apabila bermekaran maka seluruh cluster akan terlihat sangat cantik dan instagramable. Cluster Tabebuya merupakan sebuah kawasan perumahan spesial dan unik berbeda dengan lainnya, kehadiran pepohonan Tabebuya akan memberikan suasana perumahan yang indah dan segar dipandang.
Ilustrasi Kawasan Cluster Inspirahaus Tipe 4x10 Tabebuya
|
Ilustrasi Gate Masuk Kawasan Tabebuya & Gedung Komersial
|
Untuk rumah di Cluster Tabebuya sudah dilengkapi dengan full furnished tanpa elektronik, semua furniture yang dipasang adalah smart furniture yang memiliki fungsi maksimal dan desain compact, sehingga bagi semua calon penghuni tidak perlu memikirkan lagi interior desain yang memusingkan pada saat pertama kali menempati rumah, karena rumah sudah ready to live, dari sofa, meja, kitchen set, kasur, dan furniture lainnya sudah didapatkan oleh konsumen.
Fasilitas Cluster Tabebuya
Berbeda dengan Fleekhauz maupun Fleekhauz R, cluster Tabebuya memiliki fasilitas sport club dengan kolam renang semi outdoor. Selain itu di gerbang cluster Tabebuya juga akan terdapat Community Cafe sebagai tempat berkumpul komunitas warga.
Tipe Unit Cluster Tabebuya
Untuk mengakomodir para pencari hunian yang membutuhkan ukuran rumah lebih luas dan jumlah kamar lebih banyak, maka cluster ke-3 & ke-4 Tabebuya ini akan dipasarkan dengan ukuran lebih besar daripada cluster sebelumnya yaitu dengan tipe ukuran 5x10, begitupun bangunannya lebih besar +- 20 m2, sehingga cluster ke-3 & ke-4 Tabebuya ini sangat cocok untuk keluarga dan ingin ditinggali jangka panjang.
Tipe 5x10
Luas Tanah : 50 m2 (5x10)
Luas Bangunan : 68 m2.
Bangunan 2 lantai, 3KT, 2KM.
Lengkap dengan FULLY FURNISHED tanpa elektronik.
Estimasi Harga Jual : 1.2 Milyar.
Metode & Ilustrasi Pembayaran Cluster Tabebuya
- DP 10% Cicil 15x, Cicilan DP perbulan sekitar 7 jutaan.
- Tunai Bertahap 20x.
(Ilustrasi pembayaran menyusul).
Promo Pembelian Cluster Tabebuya
- Fully Furnished tanpa elektronik.
- CCTV 2 titik.
- Smart lighting.
- Kompor.
- Kanopi.
- Diskon 2%.
- Promo cara bayar ringan cicil DP dengan harga tunai.
Mekanisme Pembelian Cluster Tabebuya
- Daftar NUP dengan persyaratan KTP & NPWP.
- Titipan booking fee 10 juta, fully refund apabila tidak jadi memilih unit.
Untuk saat ini materi lengkap baik brosur & pricelist cluster ke-3 & ke-4 Tabebuya masih belum dirilis, namun bagi yang berminat sudah bisa mendaftar NUP agar tidak kehabisan unit, karena seperti pengalaman cluster sebelumnya mulai dari Fleekhauz, Imajihaus, dan Tabebuya Inspirahaus, cluster langsung SOLD OUT begitu dibuka penjualan/pemilihan unit.
Bagi yang sudah mendaftar akan mendapatkan prioritas memilih unit terlebih dahulu, sehingga tidak takut kehabisan, pendaftaran NUP tidak ada resiko sama sekali karena NUP 10 juta full refund tanpa syarat.
Ringkasan Properti :
- Nama Cluster : Tabebuya
- Developer : Sinarmas Land
- Luas Lahan : 10.3 hektar.
- Jumlah Unit Launching : +- 200 unit.
- Masa Pembangunan : 24 bulan, estimasi selesai Maret 2022.
- Pendaftaran NUP : Sudah dibuka.
- Harga : 1.2M
- Cicilan : 7 jutaan.
Informasi Pemesanan Silakan Hubungi Marketing Cluster Tabebuya :
Tidak ada komentar